Samuel Wongso Ungkap Cerita di Balik Pakaian Pernikahan Deddy Corbuzier
Rabu, 08 Juni 2022 – 19:37 WIB
Dia bersama Wong Hang Tailor merancang busana untuk pernikahan Jesse Choi dengan Maudy Ayunda serta Demas Narawangsa dengan Eva Celia.
Menurutnya, pasangan tersebut memesan jas dalam waktu 30 hari sebelum hari H.
"Semua mendadak, kami interview masing-masing konsepnya seperti apa, dekorasinya kayak bagaimana," imbuh Samuel Wongso. (ded/jpnn)
Desainer kondang Samuel Wongso dari Wong Hang Tailor turut berjasa dalam menyiapkan pakaian pernikahan Deddy Corbuzier.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- 3 Berita Artis Terheboh: Konon Irish Bella Hamil, Deddy Corbuzier Beri Komentar
- Komentar Deddy Corbuzier Soal Polemik Gus Miftah
- Deddy Corbuzier Investor Utama Holy Flux, Bangun Ekosistem Media Online Terbesar di Indonesia
- Deddy Corbuzier Ungkap Alasan Bikin Film Dokumenter Dangerous Humans
- Diaz Hendropriyono & Deddy Corbuzier Luncurkan Dokumenter Dangerous Humans
- Gandeng Deddy Corbuzier, Diaz Hendropriyono Meluncurkan Film Dokumenter Ini