Sandi Minta BMKG Beri Sinyal 20 Detik Sebelum Gempa

Sandi Minta BMKG Beri Sinyal 20 Detik Sebelum Gempa
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG). Ilustrasi: dokumen JPNN.Com

"Nah, kami bagaimana memastikan dalam 20 detik bisa menjalankan SOP seperti kegiatan-kegiatan latihan drill. Kalau ada gempa 6,1 scala richter itu, terasa di sini. Seperti kami lihat di Taiwan, 6,4 SR itu dampaknya luar biasa. Sedangkan ini, kami ada di wilyah yang sangat sering terjadi gempa," tandas Sandi. (tan/jpnn)


Pemprov DKI menandatangani MoU dengan BMKG agar lembaga tersebut meningkatkan kecepatan dan keakuratan informasi.


Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News