Sandiaga Akui Lalai Mengawasi Kolong Tol Priok
Rabu, 25 April 2018 – 19:16 WIB
Pemprov DKI Jakarta sampai saat ini terus berupaya mengakut tumpukan sampah yang berada di kolong jembatan tol Priok, Jakarta Utara.
Sejak petugas mulai membersihkan kawasan tersebut pada Rabu (18/4), jumlah sampah yang diangkut sudah mencapai 150 ton. (tan/jpnn)
Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno mengakui pihaknya lalai dalam mengawasi kolong jembatan Tol Priok
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Jutaan Ton Sampah Plastik Cemari Lingkungan, Kondisi TPA Mengkhawatirkan
- Sandiaga Uno Minta RSI Menangkan Ridwan Kamil-Suswono di Jakarta
- Fokus Berkelanjutan, LPKR Libatkan Lini Bisnis Kelola Sampah dan Limbah
- Geram Melihat Sampah di TPS Mandala Krida, Menteri LH Panggil Pemkot Yogyakarta
- Menteri LH Hanif Faisol Wajibkan Produsen FMCG Susun Peta Jalan Pengurangan Sampah
- Kementerian LH/BPLH Layangkan Surat Peringatan kepada 306 Kepala Daerah Terkait TPA Sampah, Ini Penyebabnya