Sandiaga Minta Pengusaha Muda Jadi Mitra Kembangkan Desa Wisata
Senin, 08 Maret 2021 – 09:08 WIB

Menparekraf Sandiaga Uno menyiapkan langkah strategis untuk membantu pemulihan desa wisata yang terdampak pandemi Covid-19. Foto tangkapan layar
Baca Juga: Edowardi Saputra Telah Ditangkap, Terima Kasih, Pak Polisi
"Temen-temen HIPMI semestinya bisa menjadi champion champion di desa-desa wisata di mana pun berada. Saya butuh HIPMI untuk terlibat, bagaimana anggota HIPMI yang tersebar di seluruh Nusantara bisa menjadi mitra kami,” kata Sandiaga.(dkk/jpnn)
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno meminta Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) untuk berkolaborasi bersama untuk mengembangkan desa wisata yang menjadi program unggulan Kemeparekraf.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Dapat Sambutan Positif, Ramadan Rhapsody 2025 Raup Omzet Fantastis
- Digitalisasi Transaksi Dorong UMKM Pontianak Bersaing di Kancah Nasional
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee