Sandiaga Uno Bangkitkan Ekonomi Kreatif lewat Festival Sunday Movie

Sandiaga Uno Bangkitkan Ekonomi Kreatif lewat Festival Sunday Movie
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Salahuddin Uno menyebut FSM memantik bangkitnya ekonomi kreatif. Foto: Kemenparekraf

“Ayo, optimalkan semua potensi yang kita punya, bangkitkan ekonomi kreatif dengan berkarya #DiIndonesiaAja," ujar Sandiaga bersemangat. 

Sandiaga mengimbau bagi peserta yang belum terpilih agar jangan berhenti berkarya dan tetap mendaftarkan karya terbaiknya di FSM periode Juni mendatang.

"Karena mahakarya akan selalu menemukan jalannya,” pesan Sandiaga. (mcr10/jpnn)

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Salahuddin Uno menyebut FSM memantik bangkitnya ekonomi kreatif


Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News