Sandiaga Uno Beri Pelatihan Inovasi Baru Kepada UMKM Gorontalo
Kamis, 14 Juli 2022 – 19:22 WIB

Menparekraf Sandiaga Uno saat memberikan pelatihan kepada UMKM di Gorontalo. Dok Kemenparekraf.
"Insyaallah ke depan kami pastikan ini berkembang, karena tadikan sudah dibantu promosi sama Pak Sandi dan itu sangat membantu sekali," kata Yukemi.
Selain menghadiri pelatihan, Sandiaga juga didambakan maju di Pilpres 2024 oleh para peserta.
Sosoknya yang berwibawa, merakyat, dan bisa membangkitkan UMKM membuat para peserta yakin Sandiaga Uno pantas menjadi Presiden 2024. (cuy/jpnn)
Menparekraf Sandiaga Uno ikut memberikan pelatihan bagi pelaku UMKM, milenial, dan mak-mak di Gorontalo.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Program Si Iklas Besutan Sandiaga Uno Hadirkan Pelatihan Kedua, Diikuti 50 Peserta
- ISACA Indonesia Lantik Pengurus Baru 2025-2027 di Annual General Meeting 2025
- Sandiaga Uno: Istikamah Jadi Kunci OK OCE Memperluas Bisnis dan Lapangan Kerja
- Sandiaga Uno: SI IKLAS jadi Awal Kebangkitan Ekonomi
- Kementerian BUMN Gelar Pelatihan UMKM Naik Kelas di Bandung Guna Dukung Visi Prabowo
- Sandiaga Uno Dorong Bali menjadi Pusat Wisata Medis