Sandiaga Uno Ungkap Potensi Luar Biasa dari Produk Olahan Jagung
Jumat, 15 Juli 2022 – 16:25 WIB

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno mengungkapkan ada potensi yang besar dari hasil olahan jangung, karena bernilai ekonomi. Foto: Dok Kemenparekraf.
“Hari ini ibu-ibu belajar mengolah jagung menjadi produk susu yang bisa dijadikan minuman susu kemasan, es susu jagung, bahkan susu sereal jagung. Beberapa contoh diversifikasi produk kuliner yang bisa langsung diterapkan. Kita berharap manfaatnya bisa dirasakan," pungkas Sandiaga. (mcr10/jpnn)
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno mengungkapkan ada potensi yang besar dari hasil olahan jangung, karena bernilai ekonomi.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- PKSS Perkenalkan Contact Center 1500399 untuk Tingkatkan Kualitas Layanan Bisnis
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- JATMA Aswaja Tegaskan Komitmen Bangun Ekonomi Umat dan Cinta Tanah Air
- Proyeksi IMF, Indonesia Peringkat 7 PDB Terbesar Dunia pada 2025
- Catatan Utang Indonesia Terbaru, Sebegini Nilainya
- Secangkir Kopi Sambut Pengunjung di Pavindo, World Expo 2025