Sandiaga Uno jadi Joko Widodo
Sabtu, 09 Februari 2019 – 06:38 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Calon wakil presiden nomor urut 02 Sandiaga Uno berubah melawan Prabowo Subianto.
Bukan cerita sebenarnya. Sandi hanya pura-pura memerankan calon presiden pertahana Joko Widodo, dalam latihan menghadapi debat kedua, Minggu (17/2) nanti.
(Baca: Komentar Sandiga Uno soal Konsultan Asing)
Debat kedua hanya diikuti calon presiden, dengan tema infrastruktur, energi, pangan dan sumber daya alam dan lingkungan hidup.
"Alhamdulillah, saya berperan sebagai Pak Jokowi. Jadi saya mengisi sesi-sesi di mana nanti saling tanya jawab," kata Sandi.
Latihan dilakukan di kediaman Prabowo di jalan Kertanegara No.4 Kebayoran Baru, Jakarta, Jumat (8/2) malam. (dem/rmol)
Baca Juga:
Debat kedua yang hanya diikuti calon presiden Joko Widodo dan Prabowo Subianto akan digelar Minggu 17 Februari.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sandiaga Uno Minta RSI Menangkan Ridwan Kamil-Suswono di Jakarta
- Kunjungi Kedai Saat Kopi di Surabaya, Sandiaga Uno: Konsepnya Unik
- WATERBOMB Festival Hadirkan Sensasi Musik dan Perang Air untuk Penggemar K-Pop
- Menparekraf Sandiaga Uno Perkenalkan Program Aksilarasi 2024, Ini Tujuannya
- Sandiaga Uno Berbincang dengan Marc Marquez, Begini Isi Kalimatnya
- MotoGP Indonesia 2024: Sandiaga Berharap Ekonomi Lokal Meningkat dari Tahun Sebelumnya