Sanepa Anies
Oleh: Dhimam Abror Djuraid

Namanya sanepa, biasanya tersamar dan bisa menimbulkan multi-tafsir.
Akan tetapi, kali ini sanepa politik Anies cukup jelas ditujukan kepada siapa dan apa maknanya.
Secara budaya Anies tidak mempunyai latar belakangan tradisi Jawa langsung.
Garis keturunan keluarganya berasal dari Timur Tengah atau wilayah Hadramaut, sebuah wilayah yang berada di Yaman modern sekarang.
Akan tetapi, dari perilaku sehari-hari Anies terlihat sangat Jawa. Tatakrama berbicara maupun tindak lampah Anies sangat Jawa.
Paparan budaya Jawa ia terima semasa ‘’formative years’’ masa-masa pertumbuhan di Yogyakarta sejak sekolah sampai lulus kuliah.
Paparan budaya Jawa ini diserap dengan sempurna oleh Anies, sehingga perilakunya terlihat lebih Jawa daripada kebanyakan orang Jawa.
Sanepa politik Anies pada rangkaian acara purna tugas ditujukan kepada seseorang yang berlatar belakang Jawa.
Anies Baswedan menjadi antitesis Jokowi dalam banyak hal. Intelektualitas hanya salah satu di antaranya saja.
- PFN Gelar Pelepasan Delegasi Camp Broadway Indonesia Menuju The New York Pops
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, Jubir PSI: Silaturahmi Idulfitri kok Dicurigai?
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, PSI: Itu Tradisi Demokrasi
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu
- Idrus Yakin Tidak Ada Matahari Kembar, Cuma Upaya Membenturkan Prabowo dan Jokowi
- Sekjen GibranKu Angkat Bicara Soal Tuduhan Ijazah Palsu Kepada Jokowi, Tegas