Sanksi Cahill Hanya Satu Laga
Sabtu, 19 Juni 2010 – 05:20 WIB

MERAH - Pemain Australia, Tim Cahill (tengah), saat menerima kartu merah dari wasit Marco Rodriguez, ketika menghadapi Jerman, 13 Juni lalu. Foto: Doug Pensinger/Getty Images/FIFA.com.
"Tim (Cahill) adalah pemain hebat. Sangat mengecewakan dia tidak bersama tim saat melawan Ghana," kata Kewell yang tidak dimainkan saat melawan Jerman. "Tapi kami punya sederet pemain bagus dalam skuad. Jadi kami bisa memainkan siapa saja," sambungnya.
Baca Juga:
Mantan penggawa Leeds United dan Liverpool itu juga mengungkapkan bahwa tidak semestinya Tim Cahill dihadiahi kartu merah saat melawan Jerman. "Secara pribadi, saya menilai itu bukan kartu merah. Saya yakin banyak pemain lain yang punya pendapat sama. Bahkan para pemain Jerman pun saya rasa tidak berpikiran itu kartu merah. Tapi ini Piala Dunia, dan banyak hal bisa terjadi," bebernya. (ali)
RUSTENBURG - Kabar baik datang dari markas timnas Australia. Banding terhadap sanksi kartu merah Tim Cahill ditanggapi positif oleh FIFA. Cahill
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?