Sanksi Tambahan Menanti Simoncelli
Rabu, 01 Juni 2011 – 19:19 WIB

Sanksi Tambahan Menanti Simoncelli
"Pekerjaan dengan tim fisioterapi berjalan baik. Saya tahu kalau semua orang ingin tahu lebih jauh soal kondisi saya dan apa yang akan saya lakukan akhir pekan ini. Apakah saya akan tampil di Catalan? Tapi saya tak bisa memastikan apa pun," beber Pedrosa di media Spanyol, As.
"Tak ada yang tahu soal kepastian hal tersebut. Tidak saya, tidak juga para dokter. Dan Anda tak bisa berspekulasi soal hal tersebut," tambah Pedrosa di blog pribadinya. (ady/diq/ito/jpnn)
BARCELONA - MotoGP Prancis sudah berlalu tiga pekan. Namun, insiden kecelakaan yang menimpa pembalap Repsol Honda Dani Pedrosa masih berbuntut. Marco
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior