Santa Cruz Targetkan Perempat Final
Selasa, 29 Juni 2010 – 10:26 WIB
PRETORIA - Dominasi kontestan asal Amerika Selatan atau zona Conmebol di Piala Dunia 2010 sangat kentara. Lihat saja, semua wakil Amerika Selatan berhasil melaju ke babak 16 besar. Bahkan, dua di antaranya telah melaju ke perempat final. Sukses wakil Amerika Selatan pada Piala Dunia kali ini, bagi Santa Cruz, ditentukan oleh beberapa perubahan. Mereka tidak lagi hanya tampil menyerang dan bermain indah. Sejumlah tim Amerika Selatan sudah lebih efisien.
Ya, Uruguay dan Argentina sudah duluan merebut tiket ke perempat final. Uruguay melaju setelah menghempaskan Korea Selatan (Korsel) 2-1 dan Argentina menang atas Meksiko 3-1. Uruguay nantinya akan bertarung melawan Ghana dan Argentina versus Jerman.
Baca Juga:
Karena itu, striker Paraguay Roque Santa Cruz meyakini pada Piala Dunia kali ini, wakil Amerika Selatan bakal menjadi favorit utama. Brazil dan Argentina yang tampil meyakinkan berpeluang merebut prestasi hebat pada Piala Dunia 2010.
Baca Juga:
PRETORIA - Dominasi kontestan asal Amerika Selatan atau zona Conmebol di Piala Dunia 2010 sangat kentara. Lihat saja, semua wakil Amerika Selatan
BERITA TERKAIT
- Bersejarah! Fan PSBS Biak Luar Biasa, Persib Harus Hati-Hati
- Pelatih Baru Timnas Indonesia Patrick Kluivert Tiba Hari Ini
- Inilah Semifinalis Malaysia Open 2025, Ada yang Mencuri Perhatian
- MotoGP 2025: Alasan Jorge Martin Pilih Membumi
- PSBS vs Persib: Maung Bandung Pincang, Bojan Hodak tak Risau
- Debut Apik Bidadari Cantik dari Bulgaria, Langsung Bikin Gresik Kalah di Kandang