Santer Isu Reshuffle, Djarot PDIP Sebut 2 Menteri NasDem Ini Layak Dievaluasi
Jumat, 23 Desember 2022 – 21:41 WIB
"Mentan dievaluasi, Menteri Kehutanan, ya, terus dievaluasi, semua menteri juga dievaluasi, supaya apa, supaya ada satu darah baru yang segar, mendukung penuh kebijakan Pak Jokowi untuk menuntaskan janji kampanye sebelumnya," ungkapnya.
Sebelumnya, Presiden Jokowi buka suara terkait isu perombakan kabinet. Kepala negara tidak menutupi adanya kemungkinan bakal kembali merombak Kabinet Indonesia Maju.
"Mungkin," kata Jokowi di Bendungan Sukamahi, Bogor, Jawa Barat, Jumat (23/12).
Namun, mantan Gubernur DKI Jakarta itu enggan membocorkan waktu dirinya akan merombak jajaran menteri.
"Ya, nanti," ungkapnya. (ast/jpnn)
Menanggapi isu reshuffle kabinet, Ketua DPP PDIP Djarot Syaiful Hidayat menilai dua kader NasDem di kursi menteri ini layak dievaluasi
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- DPR Dukung Penuh Menko Polkam Lindungi Pelajar dari Judi Online
- Calon PDIP Kalah di SMS, Yoshua: Efek Maruarar Sirait Pindah ke Gerindra
- NasDem DKI Menolak Tegas Wacana Retribusi Kantin Sekolah
- Debat Pamungkas, Andika Singgung 3,37 Juta Rakyat Miskin di Jateng
- Hasto PDIP Sebut Kedekatan Anies dengan Pram-Doel Akibat Demokrasi yang Dikebiri
- Ulas Putusan MK, Megawati Bicara Sanksi Pidana Bagi ASN & Anggota TNI/Polri yang Tak Netral