Santri Dukung Ganjar Jambi Gelar Doa Bersama untuk Bangsa
Minggu, 23 Oktober 2022 – 23:55 WIB
"Kami dari Santri Dukung Ganjar Jambi menilai, sosok yang tepat itu adalah Ganjar Pranowo," kata Aftori.
Dia memastikan pihaknya akan terus mengkonsolidasikan dukungan para santri di Jambi untuk Ganjar. SDG Jambi juga turut berharap kelancaran Ganjar untuk maju dalam Pilpres 2024.
"Harapan kami untuk Pak Ganjar, semoga beliau selalu berada dalam kondisi sehat dalam menjalankan semua aktivitasnya,” kata dia. (cuy/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Sukarelawan Santri Dukung Ganjar di Jambi menggelar doa bersama untuk bangsa. Mereka juga mendukung Ganjar untuk maju di Pilpres 2024.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Polres Pelalawan Gelar Doa Bersama Anak Yatim dan Hafiz Al-Qur’an
- Prabowo Usul Pemilihan Kepala Daerah Kembali ke DPRD, Ganjar: Ojo Kesusu
- ASDP Hadirkan Kebahagiaan Bagi Pasien Anak Hemodialisa Melalui Inspiration Day
- Ganjar Bilang Begini soal Kemenangan Pram-Doel di Jakarta
- Pram-Rano Menang di Pilkada Jakarta 2024, Ganjar Pranowo Bilang Begini
- Gelar Doa Bersama, Timses RIDO: Isi Masa Tenang dengan Hal Positif