Santri Jawab Kuis ala Presiden Jokowi, Bikin Ngakak Lagi
Sabtu, 17 Juni 2017 – 08:02 WIB

Santri Pondok Pesantren Al Asy'ariyah Kalibeber, Mojotengah, Wonosobo, Jateng, tengah pamer jurus pencak silat di depan Presiden RI Joko Widodo. Foto: SUMALI IBNU CHAMID/JAWA POS RADAR KEDU
Jokowi kemudian meminta santri tersebut memperagakan Pencak Silat.
“Ayo silahkan bisa berapa jurus pencak silat, dua puluh jurus bisa?,” tanya Jokowi.
Taufiq pun langsung menimpali Jokowi.
“Saya bisa lima,” kata Taufiq.
Jokowi kemudian mempersilakan Taufiq memperagakan jurus Pencak Silat. Namun ternyata Santri kelas SMA ini malah salah dengar.
Bukannya memperagakan jurus pencak silat. Namun malah mengambil mikrophone.
“Pancasila, satu...,” kata Taufiq.
Buru-buru Jokowi kemudian memotong.
Gelak tawa kembali mewarnai kunjungan Presiden Joko Widodo ke Pondok Pesantren Al Asy’ariyah Kalibeber, Wonosobo, Jateng.
BERITA TERKAIT
- Innalillahi, Santri Tenggelam di Bekas Galian Tanah Proyek Tol Ogan Ilir
- Peduli Santri, PIK2 Salurkan Beras untuk Pesantren Al-Wahdah
- Santri Turun ke Desa, Kembangkan Pertanian dan Peternakan
- Bahlil, Kawulo, Santri, dan Cita-Cita Republik
- Ratusan Santri Dilatih Usaha Boga dan Barista, Gus Yasin: Upaya Penanggulangan Kemiskinan
- Prabowo: Danantara Akan jadi Salah Satu Pengelola Dana Kekayaan Negara Terbesar di Dunia