Santri Nusantara dan Sahabat Ganjar Doakan Ganjar Pranowo untuk Indonesia 2024
Pengasuh pondok pesantren Assyafiah Ustad Dikri memberikan sambutan pada acara ini, tausiah diisi oleh Ustaz Miftah dan memimpin istigasah dan selawat bersama adalah Ustaz Dayat.
Ustaz Yayat memimpin doa, di dalam doanya meminta kepada Allah SWT negara Indonesia mendapatkan pemimpin yang amanah, pemimpin yang memikirkan rakyat kecil, dan mendoakan Ganjar Pranowo, dapat menjadi presiden Indonesia pada 2024.
“Alhamdulillah acara berjalan aman dan nyaman pada malam hari ini, hujan tidak jadi penghalang bagi masyarakat untuk mendoakan Bapak Ganjar Pranowo, karena hujan adalah keberkahan dan kami mendoakan Bapak Ganjar Pranowo dapat memimpin Indonesia dan mensejahterakan masyarakat,” pungkas Yayat.(mcr10/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Munajat Doa Santri Nusantara, Untuk Indonesia dan Ganjar Pranowo 2024 digelar oleh DPC Sahabat Ganjar Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
- Inilah Juru Bicara Kantor Komunikasi Kepresidenan, Ada Nama Ujang Komarudin
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Kagama Menggelar Munas XIV, Ini Agendanya
- Polisi Bongkar Pabrik Obat Keras Ilegal di Tasikmalaya, Omzet Miliaran Rupiah
- Akademisi Ini Sebut Tak Ada Intervensi Presiden di Pilkada 2024
- Menteri Nusron Wahid Diminta Presiden Concern Menata Ulang Tanah Negara