Santri Pilihan Bunda Season 2: Aliza dan Kinaan Akhirnya Kembali

Santri Pilihan Bunda Season 2: Aliza dan Kinaan Akhirnya Kembali
Para pemain serial Santri Pilihan Bunda Season 2. Foto: Dok. Vidio

“Kinaan semakin kompleks di musim ini. Dia dihadapkan pada pilihan sulit antara cinta kepada Aliza dan baktinya pada ibu," tambah Fadi Alaydrus.

Santri Pilihan Bunda Season 2 bukan hanya sekadar kisah cinta dan rumah tangga, tetapi juga tentang keteguhan iman, kuatnya dukungan keluarga, dan bagaimana setiap ujian membawa makna tersendiri dalam hidup.

Dengan alur cerita yang semakin kompleks, karakter yang kuat, dan sentuhan religi yang relevan, SPB 2 siap menjadi tontonan penuh makna di bulan Ramadhan ini.

Santri Pilihan Bunda Season 2 tayang eksklusif mulai Sabtu, 8 Maret 2025 hanya di Vidio. (ded/jpnn)

Vidio akhirnya menghadirkan serial Santri Pilihan Bunda (SPB) Season 2 untuk penonton setia.


Redaktur & Reporter : Dedi Yondra

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News