Sapi Kurban Menteri Trenggono Seberat 1,3 Ton
Selasa, 20 Juli 2021 – 14:56 WIB

Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono (baju batik) melihat hewan kurban sapi berbobot 1,3 ton di kompleks kantor pusat KKP, Jakarta, Selasa (20/7/2021). ANTARA/HO-KKP
"Tolong patuhi prokes, ya, jangan lepas masker," imbau Trenggono.
Selain sapi kurban Menteri Trenggono, terdapat satu lagi sapi limosin yang turut dipotong di kantor KKP.
Kemudian, paket-paket daging kurban selanjutnya dibagikan kepada masyarakat yang bermukim di sekitar Gedung Mina Bahari dan para pegawai KKP, seperti petugas keamanan serta petugas kebersihan.
Rangkaian pemotongan hewan kurban dilaksanakan dengan memperhatikan protokol kesehatan Covid-19 secara ketat.
Disebutkan bahwa selain menggunakan masker, seluruh panitia kurban melaksanakan test antigen lebih dulu dengan hasil seluruhnya negatif. (antara/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono merayakan Hari Raya Iduladha 1442 Hijriah dengan berkurban seekor sapi limosin seberat 1,3 ton. Sapi itu langsung didatangkan dari Wonogiri, Jawa Tengah.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Layanan Kurban Iduladha Perluas Kepedulian dan Manfaat bagi Masyarakat
- Detik-Detik Penangkapan Kapal Ikan Filipina di Talaud
- Masyarakat Pesisir jadi Korban, Bupati Tangerang Diminta Bertindak
- 5 Berita Terpopuler: Ada Kabar Terbaru soal Gaji Guru PNS & PPPK, Lulusan SMA Bisa dapat Gede, Waduh
- Omongan Menteri Trenggono Disebut Tidak Mendasar oleh Pihak Kades Kohod, Waduh
- Soal Denda Rp 48 Miliar Pagar Laut, Kubu Kades Kohod Bilang Begini