Sapi Terperosok ke Got di Depan Rumah Wapres Ma'ruf Amin
Jumat, 08 Juli 2022 – 23:16 WIB
"Kejadiannya sekitar setengah empat sore. Itu sapi punya warga RT 07, buat RT 07 sekitarnya setiap tahun," kata Malawi.
Komandan Regu Sektor 2 Koja Sudin Gulkarmat Jakarta Utara Mantep Fauzi mengatakan sapi kesulitan keluar dari saluran air karena badannya terjepit.
Namun, petugas berhasil menarik sapi dari dalam saluran air sekitar pukul 19.46 WIB menggunakan tali tambang yang dikaitkan pada badan sapi serta dikatrol dari tripod rescue dan talinya ditarik bersama-sama oleh petugas dan warga.
"Dari tripod kami angkat dan selanjutnya dibantu warga untuk menarik ke tempat aman sedikit demi sedikit, seperti itu," kata Fauzi. (antara/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Warga di lingkungan rumah Wakil Presiden (Wapres) Ma'ruf Amin dibuat heboh karena sapi terperosok ke got.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- KTT Asia Timur Tegaskan Komitmen Jaga Perdamaian, Stabilitas, dan Kemakmuran Kawasan
- Indonesia Ajak PBB Perkuat Kerja Sama dengan ASEAN melalui Perwakilan di Jakarta
- Wapres Ma'ruf Minta DK PBB Sikapi Serangan Israel ke UNIFIL
- Indonesia Sampaikan Capaian Penting dalam KTT ke-4 ASEAN–Australia, Silakan Disimak
- Wapres Ma'ruf Amin Sampaikan Isu Utama di KTT ASEAN-Korea
- Wapres Ma'ruf Amin Tekankan Penguatan Kerja Sama Ekonomi Hijau-UMKM di KTT ASEAN-RRT