Saran Menko PMK Muhadjir Mencegah Penyakit Kanker

Saran Menko PMK Muhadjir Mencegah Penyakit Kanker
Menko PMK Muhadjir Effendy ajak masyarakat galakkan hidup sehat. Foto: Humas Kemenko PMK

"Kalau itu bisa kita lakukan akan sehat panjang umur dan pikiran akan selalu jernih," ucap Muhadjir.

Peran aktif masyarakat dalam menjaga kesehatan sangat diperlukan. Selain itu, masyarakat perlu memberikan penguatan kepada para penderita kanker agar terus semangat dalam menjalani hari.

"Tentu saja kita harus punya empati untuk ikut merasakan membayangkan bagaimana mereka harus berjuang habis-habisan untuk melawan kanker itu," tandasnya. (esy/jpnn)

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy, meminta masyarakat mewaspadai kanker.


Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News