Saran Sohibul Kepada Menteri Basuki dan Gubernur Anies

Menuruf Basuki, mandeknya normalisasi Sungai Ciliwung disebabkan masalah pembebasan lahan yang belum rampung.
"Namun, mohon maaf Bapak Gubernur, selama penyusuran Ciliwung, ternyata sepanjang 33 kilometer itu, yang sudah ditangani, dinormalisasi, 16 km. Pada 16 km itu, kami lihat Insyaallah aman dari luapan," kata Basuki di Kawasan Monas, Jakarta, Rabu.
Merasa tersindir, Gubernur DKI jakarta Anies Baswedan menyebut permasalahan banjir bukan karena program normalisasi Sungai Ciliwung. Eks Menteri Pendidikan dan Kebudayaan menyebut banjir bisa diselesaikan dengan cara pengendalian air.
"Kalau bisa dikendalikan, Insya Allah bisa dikendalikan. Namun, selama membiarkan air mengalir begitu saja, selebar apa pun sungainya, maka volume air akan luar biasa," kata dia. (mg10/jpnn)
Pemerintah Pusat dan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta memiliki peran dan tugas masing-masing untuk menanggulangi banjir.
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
- Hari Pertama Lebaran 2025, Kepala IKN Basuki Hadimuljono Kunjungi Rumah Megawati
- Sejumlah Tokoh Datangi Rumah Megawati di Hari Raya, Anak Buah Prabowo Ikut Hadir
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- Banjir di Jakarta Meluas & Merendam 34 RT
- IKA UII Bantu Pemprov DKI Tangani Korban Banjir Jakarta