Saraswati Yakin Tarif MRT Tak Memberatkan Warga DKI
Senin, 01 April 2019 – 20:22 WIB
Tarif ini rencananya mulai diberlakukan 1 April mendatang. Saraswati berharap MRT menjadi salah satu solusi DKI Jakarta dalam mengurangi kemacetan.
Keberadaan MRT juga diyakini semakin memastikan integrasi yang baik antarmoda transportasi di Jakarta. Seperti halnya negara-negara lainnya yakni Singapura Jepang, Korea Selatan dan Malaysia.
"Semoga bermanfaat buat warga DKI Jakarta. Gunakan MRT dengan rasa tanggung jawab sebagai bagian dari aset negara," ujarnya. (dil/jpnn)
Anggota DPR RI Rahayu Saraswati mendukung kebijakan pemerintah DKI Jakarta terkait besaran tarif moda transportasi Mass Rapid Transit alias MRT
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Kawinkan Emas PON Aceh-Sumut Jadi Catatan Manis Pengprov Perbasi DKI Jakarta di 2024
- Kepala Dinas Kebudayaan DKI Jakarta Dicopot dari Jabatan Imbas Dugaan Kasus Korupsi
- Rahayu Saraswati Bakal Lapor Prabowo Jika Nasib Ipda Rudy Soik Tak Jelas di Polri
- Ipda Rudy Soik yang Dipecat Polda NTT Ditemani Keponakan Prabowo di Komisi III DPR
- DPRD Usulkan Nama Pj Gubernur, Heru Budi Terhempas
- Pemprov DKI Launching Anugerah Humas Jakarta 2024