Sarita Minta Cerai Usai Suami Kepergok Pacari Jennifer Dunn
Sabtu, 11 November 2017 – 06:47 WIB

Jennifer Dunn. Foto: Instagram
Sebelumnya diketahui, Jennifer Dunn masih menjalin hubungan dengan Faisal Haris. Bahkan, keduanya terpergok sedang sarapan di sebuah restoran.
Hal itu terungkap dari unggahan akun gosip Instagram lambe_turah. Sarita sendiri membenarkan bahwa pria yang tengah bersama Jeje itu adalah suaminya.(mg7/jpnn)
Sebagai istri sah, Sarita Abdul Mukti jelas tak terima suaminya, Faisal Haris berselingkuh dengan Jennifer Dunn. Bahkan dia memutuskan menggugat cerai.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Curiga Istri Berselingkuh, Suami Cemburu, Aksi Nekat Terjadi
- Terseret Kasus Korupsi Bansos, Suami Jennifer Dunn Menduga Ada Unsur Politisasi
- Suami Dirumorkan Terlibat Kasus Korupsi Bansos, Jennifer Dunn Naik Pitam
- Tegas, Suami Jennifer Dunn Mengaku Hanya Saksi dalam Kasus Korupsi Bansos
- Suami Jennifer Dunn Bantah Terlibat Kasus Korupsi Bansos Beras
- Inilah Motif Suami Bunuh Istri di Kubu Raya, Ya Ampun