Sarjana Komunikasi Belum Punya Peran Strategis

Sarjana Komunikasi Belum Punya Peran Strategis
Sarjana Komunikasi Belum Punya Peran Strategis. Ilustrasi

Ketua I ISKI Jatim Suko Widodo menambahkan, belum didapatnya posisi penting dari lulusan komunikasi harus dijadikan bahan evalusasi.

Utamanya mengenai kurikulum pendidikannya.

“Artinya masih belum ada link and match antara perguruan tinggi dengan dunia pasar,” ujarnya.

Untuk itu ISKI mendesak agar perguruan tinggi menyesuaikan diri. 

Baik dari sisi fasilitas perkuliahan hingga materi ajar.

“Pembelajaran harus aplikatif. Jangan hanya menghafal teori-teori komunikasi,” terangnya.

Dengan begitu, lulusan sarjana komunikasi dapat menjadi pendamping pemerintah, badan publik, perusahaan, hingga organisasi politik, dalam mengelola informasi publik. (han/no/jpg)


JPNN.com SURABAYA – Sarjana komunikasi di Indonesia belum memiliki posisi strategis di berbagai bidang. Padahal, peluang pasar cukup besar.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News