Sasar 400 Nyawa, Pelaku Teror Gereja Pakistan Bawa Bom 15 Kg
Senin, 18 Desember 2017 – 06:28 WIB
Quetta merupakan kota terbesar di Provinsi Balochistan. Hampir setiap tahun terjadi serangan di kota itu. Entah di jalanan, pasar, maupun tempat ibadah.
Serangan serupa juga kerap terjadi di kota-kota lain di Balochistan. Kelompok separatis ingin menguasai lebih banyak sumber daya alam dan mineral yang terdapat di provinsi tersebut. (sha/c19/ttg)
Pelaku teror di Bethel Memorial Methodist Church, dan seorang lainnya yang tewas tertembak di dekat gerbang, membawa masing-masing bom 15 kilogram
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- BNPT Dorong Kolaborasi Multipihak untuk Cegah Ekstremisme Berbasis Kekerasan yang Mengarah pada Terorisme
- Peringati Hari Pahlawan, Yayasan Gema Salam Wujudkan Semangat Nasionalisme
- Datangi Indekos, Densus 88 Antiteror Lakukan Tindakan, Apa yang Didapat?
- BNPT Beri Perlindungan Khusus Kepada Anak Korban Terorisme
- Dunia Hari Ini: Mantan PM Pakistan Imran Khan Dituduh Mencoba Bunuh Polisi
- Bea Cukai Jambi Lepas Ekspor Split Betel Nut dan Pinang ke India dan Pakistan