Satgas Cartenz Ungkap Kasus Penyelundupan Senjata, Legislator Komisi I Bilang Begini
Kamis, 13 Maret 2025 – 14:46 WIB

Anggota Komisi I DPR RI TB Hasanuddin. Dokumentasi pribadi
"Menjual, membarterkan senjata kepada separatis sama saja menyediakan alat pembunuh untuk kita, dan ini harus diberikan tindakan yang bener-bener keras," katanya.
Baca Juga:
Kang TB juga berpesan kepada masyarakat agar tidak melakukan penjualan atau perakitan senjata, apalagi barang itu dilelang ke kelompok separatis.
"Tidak hanya menjual memiliki saja dapat dikenakan pidana yang sangat tinggi, sehingga perlu kesadaran, apalagi ini diberikan atau menjual separatis," katanya. (ast/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Berbagai cara biasanya dilakukan separatis atau teroris memperoleh senjata. Satu di antaranya memasukkan melalui jalur-jalur tikus.
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Dukung Revisi UU TNI, Jenderal Agus: Disesuaikan dengan Permasalahan
- Legislator Komisi I: Sesuai Aturan, Teddy Harus Mundur dari TNI
- Posisi Letkol Teddy di Seskab Langgar UU TNI, TB Hasanuddin: Harus Mundur dari Militer
- TB Hasanuddin Ungkap Beberapa Pasal Menarik Perhatian dalam DIM RUU TNI
- Kasus Senjata Api untuk KKB: 7 Tersangka Ditangkap di Jatim, Yogyakarta, Papua Barat
- Kenaikan Pangkat Teddy di Luar Kebiasaan, Soalnya Pakai Surat Perintah, Bukan Keputusan