Satpol PP Bergerak, 6 Pasangan Mesum Kena Sikat, Lihat Tuh!
Kamis, 07 Juli 2022 – 21:23 WIB
"Satpol PP sebagai penegak Perda berkewajiban menjaga ketertiban umum di Kota Palembang," ujar dia.
Semua yang terjaring dalam razia diamankan di Kantor Satpol PP untuk dilakukan pendataan.
"Setelah dilakukan pembinaan, mereka yang terjaring dipulangkan. Sebelumnya membuat surat pernyataan untuk tidak mengulangi lagi perbuatannya," pungkas Edwin Efendi. (palpos/jpnn)
Sebanyak enam pasangan mesum terjaring dalam razia penyakit masyarakat yang digelar oleh Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Palembang
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Gandeng Satpol PP, Bea Cukai Bogor Gelar Sosialisasi BKC Ilegal, Ini Tujuannya
- Pengamat Tata Kota Sebut Aparat Lemah kepada Preman Bisa Hilangkan Kepercayaan Publik
- Pembongkaran Pasar Tumpah Bogor Dibatalkan, Warga Ancam Bongkar Sendiri
- Kepala BKPP Bicara soal Honorer jadi PPPK 100% dan Paruh Waktu
- Gandeng Satpol PP, Bea Cukai Gelar Operasi Pasar Gempur Rokok Ilegal di Konawe
- Menyisir Wilayah Konawe, Bea Cukai Kendari Amankan Puluhan Ribu Batang Rokok Ilegal