Satpol PP DKI Masih Jadi Barometer
Selasa, 05 Oktober 2010 – 15:20 WIB
Baca Juga:
’’Yang membuat daerah tertarik karena mereka ingin mencontoh DKI Jakarta yang berada di kota penuh dengan dinamika dan kemajemukan, tentu bukan hal yang mudah bisa melakukan keamanan dan ketertiban di daerah seperti ini (DKI Jakarta,Red),’’ jelas pria ramah itu. Kata Ceppy, pelatihan sangat penting, mengingat Satpol PP butuh banyak masukan bermanfaat dalam proses melakukan tugas mulianya. ”Satpol PP kini sudah harus berubah seiring perkembangan yang telah diperintahkan oleh pimpinan kami (Effendi Anas,Red),” tegas Ceppy.
Baca Juga:
Menurut Ceppy, selain ilmu dasar dalam Satpol PP, dalam forum pelatihan tahap kedua ini juga diisi dengan pembelajaran bagaimana peran Satpol PP sesungguhnya.”Mereka menempati pos-pos krusial, untuk itu pengembangan potensi diberikan, saya ingin Satpol PP lebih ramah dan tampil beda kedepannya,’’kata pria yang selalu memakai kaca mata hitam itu.
JAKARTA - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) DKI Jakarta masih menjadi barometer di Indonesia. Buktinya, forum pelatihan Satpol PP yang digelar
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS