Satpol PP Kabupaten Tangerang Menertibkan Anak Jalanan dan Gelandangan
Kamis, 01 Desember 2022 – 15:40 WIB

Petugas dari tim Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) saat melakukan penertiban terhadap anak jalanan (anjal) dan gelandangan di sejumlah wilayah yang ada di Kabupaten Tangerang, Banten. ANTARA/Azmi
"Semoga setelah kami amankan ini ketertiban umum di Kabupaten Tangerang berjalan dengan baik. Dan mereka (anjal dan gelandangan) tidak kembali lagi karena sudah diberikan bimbingan oleh dinas terkait," kata Fahcrul Rozi. (antara/jpnn)
Satpol PP Kabupaten Tangerang, Banten, menertibkan puluhan anak jalanan dan gelandangan. Penertiban dilakukan dengan cara humanis.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Peserta Aksi Nasional 18 Maret Tolak Penundaan Pengangkatan PPPK 2024 Makin Banyak, Menyala!
- Bea Cukai Gagalkan Pengiriman Ratusan Ribu Batang Rokok Ilegal
- Ini Tindak Lanjut Pelanggaran Cukai di Magetan Setelah Sanksi Administrasi Terbayarkan
- 10 Ribu Honorer Siap Geruduk KemenPAN-RB saat Demo Nasional 18 Maret, Tolak Penundaan PPPK 2024
- Pesantren Jalan Cahaya Buka Akses Pendidikan untuk Anak Jalanan
- 5 Berita Terpopuler: Banyak yang Berduka, Honorer Satpol PP Siap Demo R2/R3, KemenPANRB Beri Pernyataan Tegas