Satpol PP Tak Berani Turunkan Baliho HP – Don
Kamis, 09 Mei 2013 – 10:15 WIB
KENDAL – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kendal tak berani menurunkan baliho pasangan cagub-cawagub Jateng, Hadi Prabowo dan Don Murdono (HP-DON). Padahal baliho pasangan tersebut berada di jalan protokol yang seharusnya bebas dari atribut kampanye. “Kami harus berkoordinasi dengan BPMPT dulu. Karena pemasangan gambar itu ada ijinnya,” katanya kemarin siang.
Baliho pasangan cagub-cawagub No.1 yang urung dibredel Rabu (8/5) siang terdapat di depan kantor Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kendal. Padahal seharusnya lokasi tersebut seharusnya bebas dari atribut atau alat peraga kampanye.
Komandan Regu Satpol PP Kendal, Suwarno, kemarin mengaku masih akan melakukan koordinasi terlebih dahulu dengan Badan Penanaman Modal dan Perijinan Terpadu (BPMPT) Kendal terkait dengan pemasangan baliho HP-DON itu. Menurutnya, pemasangan baliho yang terdapat di sebelah timur alun-alun Kendal itu memiliki ijin.
Baca Juga:
KENDAL – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kendal tak berani menurunkan baliho pasangan cagub-cawagub Jateng, Hadi Prabowo dan Don Murdono
BERITA TERKAIT
- Pilgub NTB: Pasangan Ini Mengeklaim Menang, Lihat Datanya
- 4 Penyebab Kekuasaan PKS Berakhir di Kota Depok
- Perempuan Bangsa Siap Go Public, Bukan Untuk NU Saja
- Paslon Muda Fenomenal di Cilegon, Robinsar-Fajar Kalahkan Petahana dan Ketua DPRD
- Pilkada Muba 2024, Toha-Rohman Unggul
- Maximus dan Peggi Klaim Kemenangan di Mimika