Satria Vertikal
Dahlan Iskan
.jpeg)
"Itulah yang terjadi selama ini," tambahnya.
Menkes terus mencatat praktik primordialisme dokter senior pada juniornya. Termasuk praktik memberikan tekanan pekerjaan berlebihan pada para junior sealmamater.
Budi Sadikin pun menceritakan kejadian terbaru yang dilaporkan padanya.
Itu terkait dengan segera beroperasinya RS Vertikal di Surabaya. Khususnya terkait dengan penerimaan tenaga dokter yang melamar di rumah sakit tersebut.
Diceritakan, dua orang dokter muda yang sudah lolos tes mendapat tekanan dari senior mereka.
Itu gara-gara saat melamar ke RS Vertikal tidak "kulo nuwun" padanya sebagai ketua spesialis di Jatim.
Tekanan itu sampai ke soal ancaman izin praktiknya akan dihambat.
Itu tidak hanya di Jatim. "Hampir di semua kota besar seperti itu," ujarnya.
Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin belum akan berhenti melakukan langkah satria berkuda demi RS Vertikal yang baru.
- Dokter Kandungan Cabuli Bumil di Garut Mengidap Fetish?
- Ulah Oknum Dokter di Malang Ini Agak Lain, Minta Pasien Melepas Baju, Korban Trauma!
- Ayah & Anak Meninggal Akibat Kebakaran di Kedung Rukem Surabaya
- Sekolah Rakyat
- Komplotan Perampok Terbongkar Setelah Satu Pelaku Ingat Orang Tua Sakit
- 4 Perampok Sopir Taksi Online di Surabaya Ditangkap, 1 Asal Sidoarjo, 3 Warga Cirebon