Satu Bulan, 11 Pasien di Jabar Sembuh COVID-19
Kamis, 02 April 2020 – 16:00 WIB
Keterbukaan dapat memudahkan orang - orang yang masuk ke dalam lingkaran pergaulan dapat bersikap dengan melakukan tes proaktif baik secara mandiri maupun ikut program program Pemda Provinsi Jawa Barat melalui tes masif baik dengan rapid test maupun swab test.
Dengan keterbukaan, Pemda Provinsi Jawa Barat bersama pemkab/pemkot semakin mudah memetakan secara epidemologi dan membuat kebijakan yang tepat untuk menghentikan rantai penyebaran virus ini. (ikl/jpnn)
Dokter di rumah sakit rujukan COVID-19 Jawa Barat berhasil membantu 11 pasien warga Jabar sembuh dari SARS-CoV-2 selama kurun waktu satu bulan terakhir.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Usut Kasus Korupsi di Kemenkes, KPK Periksa Dirut PT Bumi Asia Raya
- Kasus Korupsi Proyek APD Covid-19, KPK Jebloskan Pengusaha Ini ke Sel Tahanan
- Prabowo Mau Maung Pindad Jadi Mobil Dinas Gubernur, Bey: Tunggu Arahan Pusat
- Detik-detik Gedung Sate Diguncang Gempa, Pegawai Loncat dari Ruang Setda
- Korupsi Insentif Nakes RSUD Palabuhanratu, Polda Jabar Tangkap 3 Tersangka Baru
- Korupsi Pengadaan Masker Covid-19 di NTB, Kerugian Negaranya