Satu Kaki Chelsea di final UEFA CUP
Jumat, 26 April 2013 – 05:42 WIB

Satu Kaki Chelsea di final UEFA CUP
BASEL—Langkah Chelsea untuk mengawinkan gelar Liga Champions eropa yang didapatnya musim lalu dengan UEFA CUP musim ini semakin terbuka. Hal ini setelah tim asal London tersebut menempatkan satu kaki di babak final liga kasta kedua di benua biru itu usai menundukkan tuan rumahFC Basel dengan skor tipis 1-2, Jumat (26/4) dini hari WIB.
Berkat kemenangan ini The Blues, Chelsea hanya butuh hasil imbang kala menjamu klub asal Swiss tersebut dalam laga leg kedua babak semifinal UEFA Cup di Stamford Bridge, pekan depan. Seperti diketahui gelar UEFA Cup musim ini merupakan satu-satunya gelar bergengsi pertama yang bisa didapat skuat asuhan Rafael Benitez akhir musim ini.
Baca Juga:
Pasalnya mereka telah dipastikan gagal meraih dua gelar domestik yakni Liga Inggris yang telah direbut oleh Manchester United dan FU Cup yang
diperebutkan oleh Manchester City dan Wigan Athletic.
Baca Juga:
Dalam laga yang berlangsung di St. Jacob Park ini berhasil unggul lebih dulu saat laga babak pertama berjalan 12 menit. Berawal dari eksekusi tendangan penjuru yang ditembakkan oleh Lampard, Victor Moses berhasil memaksimalkan umpan tersebut menjadi gol. Skor 0-1 ini bertahan hingga turun minum.
BASEL—Langkah Chelsea untuk mengawinkan gelar Liga Champions eropa yang didapatnya musim lalu dengan UEFA CUP musim ini semakin terbuka. Hal
BERITA TERKAIT
- 3 Pemain Kepercayaan STY yang Tak Dipanggil Patrick Kluivert ke Timnas Indonesia
- Pirelli Akan Menggantikan Michelin di MotoGP Mulai 2027
- Ternyata Ini Fokus Semen Padang saat Jumpa Persib Bandung
- Perjuangan Aldila Sutjiadi Terhenti di Babak Kedua Indian Wells, Tantangan Baru Menanti
- Kualifikasi Piala Dunia 2026: Patrick Kluivert Panggil 2 Debutan ke Timnas Indonesia
- PSSI Umumkan Skuad Sementara Timnas Indonesia, Bagaimana Nasib Emil, Dean, dan Joey?