Satu Kampung, Perseteruan Isran-Harbiansyah akan Cepat Berakhir
Rabu, 27 Maret 2013 – 10:39 WIB

Satu Kampung, Perseteruan Isran-Harbiansyah akan Cepat Berakhir
Sekjen PSSI yakin, Isran dan Harbiansyah tidak akan memperlebar masalah ini, apalagi membawanya hingga ke ranah hukum. "Berselisih pendapat di media itu wajar, saya yakin keduanya akan cepat menyelesaikan masalahnya. Mereka tokoh-tokoh sepakbola yang matang," ujar.
Baca Juga:
PSSI, kata Hadiyandra, juga akan berusaha menjembatani keduanya untuk berkomunikasi. Bahkan bila diperlukan, rapat eksekutif komite (exco) PSSI yang kemungkinan digelar 5 April bisa saja mempertemukan keduanya.
"Semua masalah yang ada di BTN akan dibicarakan di rapat exco. Bisa saja nanti PSSI menjembatani pertemuan pak Isran dan Harbiansyah, kalau anggota exco mengharapkan keduanya datang," ungkapnya.
Hadiyandra sendiri juga mengakui sudah berkomunikasi dengan tokoh sepakbola nasional itu. "Bagaimana pun saya ini pelaksana teknis, tentu saya terus berkomunikasi dengan BTN. Sejauh ini saya tidak melihat ada masalah di antara keduanya. Sekali lagi ini hanya miskomunikasi, ada informasi-informasi yang tidak secara utuh tersampaikan kepada keduanya," tegas Hadiyandra. (abu/jpnn)
JAKARTA - Sekretaris Jendral (Sekjen) PSSI Hadiyandra merasa yakin perseteruan antara Ketua Badan Tim Nasional (BTN) Isran Noor dan Wakil Ketua BTN
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sudirman Cup 2025: Preview Indonesia vs India, Laga Pembuktian Jonatan Christie cs
- Klasemen Akhir Pekan ke-30 Liga 1: Madura United Menjauhi Zona Merah
- Pebiliar Legendaris Efren Reyes Ramaikan Ekshibisi Biliar di Jakarta
- Persib Butuh 2 Poin untuk Mengunci Gelar Juara Liga 1
- Liga 1: Jawab Keraguan soal Netralitas, PT LIB Menugaskan 4 Wasit Asing
- Dewa United dan Persebaya Buka Jalan Persib Juara Liga 1