Satu Lagi Perampok Monalisa Dibekuk, Lainnya Cepat Menyerah ya!
Kamis, 27 Juli 2017 – 00:25 WIB

Eko sudah ditahan. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
Dia terkepung warga. Beruntung anggota Polsek Pendopo cepat datang ke lokasi dan mengamankan pelaku.
"Dari nyanyian dia, didapatkan nama-nama lima pelaku lainnya, termasuk tersangka Eko yang berhasil kami tangkap," jelas Robi.
Saat ini, jajarannya masih mengejar empat pelaku lain yang belum tertangkap. “Kami imbau mereka menyerahkan diri karena nama dan tempat tinggal mereka sudah kami kantongi,” tandasnya.
Jika tidak mau menyerah untuk diproses secara hukum, terpaksa pihaknya mengambil dan memberikan tindakan tegas.
Untuk tersangka Eko, saat ini sudah ditahan di Mapolres Empat Lawang. “Dia akan dijerat Pasal 365 KUHP tentang pencurian dengan kekerasan (curas)," tukas Robi. (eno/ce4)
Eko, 30, begal sepeda motor yang kerap beraksi di wilayah Kecamatan Pendopo, Empat Lawang, Sumsel, diringkus polisi. Eko merupakan warga setempat.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Begal Bawa Senjata Api dan Parang Ditembak Petugas Polda Sumut
- 2 Pembegal Polisi di Bekasi Ini Ditangkap
- Ini Tampang Pencuri Motor Wisatawan Rusia di Palembang
- Motor Dinas Polisi Dicuri di Parkiran Masjid, Motif Pelaku Dibilang Unik
- Waspada Begal Motor Modus Tabrakan, ABS Jadi Korban
- Hengky Pembobol 29 Rumah yang Ditinggal Mudik Ditangkap Polda Riau, Ini Modusnya