Satu Tokoh Agama Dampingi 10 PSK Dolly

Satu Tokoh Agama Dampingi 10 PSK Dolly
Satu Tokoh Agama Dampingi 10 PSK Dolly
""Caranya, kami melakukan pendampingan spiritual kepada para PSK. Setiap 10 PSK didampingi satu dai,"" ungkap mantan camat Kenjeran tersebut. Langkah itu diambil agar para PSK juga siap dengan penutupan lokalisasi dan tidak kembali menjadi perempuan penghibur.

Jika jumlah PSK di Dolly dan Jarak sekitar 1.080 orang, nanti ada 108 pemuka agama yang secara intens memperhatikan setiap PSK tersebut. "Cara ini diharapkan menjadi solusi dalam memantapkan hati PSK agar bisa keluar dari lembah hitam tersebut," ujarnya.

Selain itu, lanjut Supomo, pihaknya bakal membentuk tim penutupan Dolly dan pasca penutupan. Dia mengatakan, tim tersebut menjadi ujung tombak dinsos dalam merealisasikan keinginan masyarakat menutup Dolly.

Apalagi, masyarakat sekitar lokalisasi telah menunjukkan kemauan untuk menutup lokalisasi tersebut secara total. "Walau ada beberapa catatan," lanjutnya.

SURABAYA - Pemkot Surabaya optimistis penutupan lokalisasi Dolly dan Jarak tahun depan berjalan lancar. Rasa percaya diri tersebut disampaikan Kepala

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News