Saudi Menolak Berunding soal Kuota Haji

Menag: Indonesia Rugi Rp 800 Miliar

Saudi Menolak Berunding soal Kuota Haji
Saudi Menolak Berunding soal Kuota Haji
SDA berharap masyarakat ikut memantau proses pemangkasan kuota haji ini. Dia berharap jangan sampai muncul tudingan jika pemerintah atau Kemenag mempermainkan sistem pemangkasan ini. Dia juga menuturkan Kemenag akan terbuka dalam menetapkan nama-nama jamaah haji yang terpangkas.

Sementara itu Anggito mengatakan dalam beberapa hari kedepan sudah keluar nama-nama CJH yang masuk pemangkasan kuota. Dia juga menghimbau petugas kesehatan haji untuk mengecek dengan seksama kondisi CJH sebelum berangkat. ’’Kalau tidak fit jangan dipaksakan berangkat,’’ tandasnya saat pembekalan petugas haji di Asrama Haji Pondok Gede Jakarta.

Dia menuturkan kondisi Masjidilharam benar-benar tidak bersahabat. Selain area tawafnya berkurang karena masa renovasi, cuaca juga lumayan ekstrim. ’’Secara umum suhunya panas. Maka menuntut kondisi tubuh yang prima,’’ katanya. Saat musim haji nanti, kemungkinan suhu di Makkah berkisar antara 47 derajat celcius hingga 53 derajat celcius. (wan/hud/agm)

JAKARTA – Tertutup sudah peluang Indonesia untuk mendapatkan keringanan dan kompensasi pengurangan pemangkasan kuota haji 2013. Pemerintah


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News