SBY Anggarkan Tambahan Rp 7 T untuk Pertahanan
Urusan Kedaulatan, Kalau Perlu Kapal Asing Diusir Saja
Kamis, 20 Agustus 2009 – 18:34 WIB
SBY mencontohkan soal sengketa perbatasan Indonesia-Malaysia terkait perairan Ambalat. "Saya sudah mengatakan kepada warga negara Indonesia dan pemimpin Malaysia, mari kita lakukan perundingan. Dengan catatan, satu jengkal tanah pun tidak boleh disentuh apalagi diambil negara lain," papar SBY berapi-api, yang disambut tepuk tangan prajurit Kopassus.
Baca Juga:
Dia juga menyebutkan sudah menginstruksikan kepada pimpinan TNI, agar tidak mengizinkan kapal asing memasuki wilayah perairan Indonesia. "Kalau ada kapal asing masuk negara kita, harus dihalau dan diusir keluar. Bangsa Indonesia cinta damai, tapi lebih cinta kedaulatan. Perang merupakan pilihan terakhir. Kesiapan perang adalah kesiapan militer, termasuk kesiapan Kopassus," cetusnya. (gus/JPNN)
JAKARTA - Kesejahteraan prajurit TNI dijanjikan oleh Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) akan meningkat pada tahun anggaran 2010. Namun seiring
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- ATI & PASEO Gencarkan GET Bagi Pelajar Sekolah
- Kaget Lihat Jalan Rusak Parah di Kabupaten Serang, Mendes Yandri Hubungi Menteri PU
- Tangis Guru Honorer Supriyani Pecah Setelah Divonis Bebas
- Tips Obati Penyakit Asam Lambung dari IDI Banyumas
- Tok, Majelis Hakim Vonis Bebas Honorer Supriyani
- Jadi Tersangka, Gubernur Rohidin Singgung soal Pilkada