SBY Beli Lukisan Mesranya dengan Ani
Minggu, 17 Februari 2013 – 19:32 WIB

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) saat memeluk cium Ani Yudhoyono. Foto: Abror/Ist
JAKARTA--Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menyempatkan diri melihat lukisan dirinya bersama Ibu Negara Ani Yudhoyono yang dipajang di Hotel Sahid Jaya tempat Rapimnas Partai Demokrat digelar, Minggu (17/2).
Ada dua lukisan yang menarik perhatiannya, yaitu lukisan mesranya dengan Ani dan satu lukisannya seorang diri yang sedang tertawa. Tampaknya Ketua Dewan Pembina Partai Demokrat itu berniat memboyong dua lukisan hasil karya pelukis bernama Agus itu.
Baca Juga:
"Nanti kasih ke Sespri saya ya," ujar SBY usai menghadiri Rapimnas. Ia berhenti sekitar lima menit untuk mengamati dua lukisan tersebut.
"Nanti mintakan juga brosurnya," sambungnya lagi.
JAKARTA--Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menyempatkan diri melihat lukisan dirinya bersama Ibu Negara Ani Yudhoyono yang dipajang di Hotel
BERITA TERKAIT
- Penyidik KPK Menggeledah 2 Kantor di Lingkungan Pemkab Musi Banyuasin, Ini Hasilnya
- Gubernur Pramono Instruksikan Buka Pintu Air Manggarai
- Langkah Mendes Yandri Berhentikan TPP Dinilai Bukan karena Like and Dislike
- Perumahan Bersubsidi Khusus Polri Dibangun di Banten, Kapolda: Anggota Kami Membutuhkan
- Kejagung Bantah Ada Dokumen Bocor yang Menyebut Keterlibatan Erick Thohir
- Bagaimana Kepastian THR untuk ASN? Sri Mulyani Sebut Nama Prabowo