SBY Bicara dengan Tiga Gubernur
Senin, 18 Februari 2013 – 20:56 WIB
Di Poso dan Palu, beberapa bulan terakhir masih diramaikan dengan penyerangan kelompok yang diduga teroris. Mereka menyerang masyarakat maupun anggota kepolisian.
Sementara itu di Madura, diramaikan dengan meluas isunya cekcok antara kelompok Sunni dan Syiah sehingga antarwarga saling menyerang dan terpecah. Tiga wilayah ini cukup mendapat sorotan karena rawan keamanan pada tahun 2012 lalu.
Dalam hal ini, Presiden juga mengimbau agar para gubernur, bupati, walikota, jajaran kepolisian daerah, dan jajaran TNI di daerah lebih bersinergi dan efektif dalam melakukan pencegahan dan penanggulangan kekerasan horisontal dan konflik komunal di wilayah masing-masing.
SBY juga meminta jajaran menteri di Kabinet Indonesia Bersatu II untuk bekerja maksimal merata hingga ke daerah sehingga tidak terjadi masalah baru yang menimbulkan konflik.
JAKARTA--Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) bertemu tiga gubernur untuk membahas beberapa wilayah yang rawan konflik. Ketiganya adalah Gubernur
BERITA TERKAIT
- Gelar Coastal Clean-Up, Pertamina Patra Niaga Regional JBB Kumpulkan 5,2 Ton Sampah Anorganik
- Belasan Ketum Kadin Daerah Gugat Pelaksanaan Munaslub 2024
- Menag Dikirimi Sejumlah Barang Berharga oleh Orang Misterius
- Polisi Tembak Siswa SMK di Semarang: Keterangan Siapa yang Benar?
- Usut Kasus Investasi Fiktif, KPK Panggil Petinggi PT. Insight Investmen Management dan PT Taspen
- Wayan Sudirta Soroti Sejumlah Persoalan di Institusi Polri Termasuk Kasus Penembakan Anggota Paskibraka di Semarang