SBY Bicara dengan Tiga Gubernur
Senin, 18 Februari 2013 – 20:56 WIB

SBY Bicara dengan Tiga Gubernur
Di Poso dan Palu, beberapa bulan terakhir masih diramaikan dengan penyerangan kelompok yang diduga teroris. Mereka menyerang masyarakat maupun anggota kepolisian.
Sementara itu di Madura, diramaikan dengan meluas isunya cekcok antara kelompok Sunni dan Syiah sehingga antarwarga saling menyerang dan terpecah. Tiga wilayah ini cukup mendapat sorotan karena rawan keamanan pada tahun 2012 lalu.
Dalam hal ini, Presiden juga mengimbau agar para gubernur, bupati, walikota, jajaran kepolisian daerah, dan jajaran TNI di daerah lebih bersinergi dan efektif dalam melakukan pencegahan dan penanggulangan kekerasan horisontal dan konflik komunal di wilayah masing-masing.
SBY juga meminta jajaran menteri di Kabinet Indonesia Bersatu II untuk bekerja maksimal merata hingga ke daerah sehingga tidak terjadi masalah baru yang menimbulkan konflik.
JAKARTA--Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) bertemu tiga gubernur untuk membahas beberapa wilayah yang rawan konflik. Ketiganya adalah Gubernur
BERITA TERKAIT
- Gaji sebagai Honorer Langsung Dihentikan, tetapi Bikin Senang
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah