SBY Diminta Bersikap Tegas
Senin, 06 Februari 2012 – 08:54 WIB
JAKARTA - Pengamat Politik dari CSIS, J Kristiadi mengatakan Partai Demokrat (PD) harus konsisten dengan ucapannya sebagai partai yang bersih, beretika dan pro rakyat. Selaku ketua Dewan Pembina, menurut Kristiadi, SBY sebaiknya jadi panglima perang melawan korupsi sesuai dengan slogan Demokrat.
"Tak ada jalan lain, SBY harus jadi panglima dan bertindak keras terhadap mereka yang terindikasi korupsi," kata J Kristiadi, di Jakarta, Minggu, (5/2).
Baca Juga:
Selain jadi panglima dan bertindak keras lanjut Kristiadi, SBY juga diharapkan memberikan kesempatan seluas-luasnya kepada aparat penegak hukum tanpa melakukan rekayasa apapun.
Terlebih disaat menurunnya kepercayaan rakyat terhadap pemerintah dan Partai Demokrat. SBY harus bertindak tegas kepada sumber-sumber yang mengakibatkan Partai Demokrat rontok reputrasinya, imbuh Kristiadi. Membiarkan, menurut Kristiadi akan menghancurkan SBY dan Partai Demokrat.
JAKARTA - Pengamat Politik dari CSIS, J Kristiadi mengatakan Partai Demokrat (PD) harus konsisten dengan ucapannya sebagai partai yang bersih, beretika
BERITA TERKAIT
- Polda Sulut Minta Masyarakat Jaga Keamanan di Masa Tenang Pilkada
- Heboh Insiden Carok Pendukung Cabup, Brimob Hingga Marinir Dikerahkan ke Sampang
- Tim Pemenangan RIDO Temukan Politik Uang & Pembagian Sembako Jelang Pencoblosan
- Survei Trust Indonesia: Bassam-Helmi Jadi Pemenang Pilbup Halmahera Selatan
- Gelar Doa Bersama, Timses RIDO: Isi Masa Tenang dengan Hal Positif
- Pemuda Kristen Jakarta Kecam Pernyataan Bermotif SARA Menteri Maruarar Sirait