SBY Diminta Jujur ke Rakyat Soal Kondisi Ekonomi

jpnn.com - JAKARTA - Mantan Menko Perekonomian Rizal Ramli mengakui selama 10 tahun terakhir makro ekonomi Indonesia membaik. Hal tersebut terjadi menurut Rizal karena dua hal, yakni faktor komoditi dan porto folio.
"Sayangnya, kedua momentum itu tidak dikapitalisasi untuk kedaulatan pangan nasional," kata Rizal Ramli, di gedung DPR, Senayan Jakarta, Senin (9/9).
Saat uang dalam bentuk porto folio itu lari keluar, langsung hancur ditandai dengan rendahnya indeks pembangunan manusia (IPM) Indonesia di Asean."Serta gap orang kaya dengan miskin paling tajam," kata Rizal Ramli.
"Sebaiknya Presiden Susilo Bambang Yudhoyono ceritakan apa adanya kepada rakyat biar semua pihak bisa memahaminya dan lebih siap," saran Rizal Ramli. (fas/jpnn)
JAKARTA - Mantan Menko Perekonomian Rizal Ramli mengakui selama 10 tahun terakhir makro ekonomi Indonesia membaik. Hal tersebut terjadi menurut Rizal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Hindari Pertamax Oplosan, Don Papank Ajak Masyarakat Beralih ke Motor Listrik
- Kasus Korupsi Perusda Tambang, Kejati Kaltim Sita Rp 2,51 Miliar dari Dirut PT RPB
- 5 Berita Terpopuler: Keren! Usulan Honorer R2/R3 Sudah Masuk, tetapi Dilaporkan karena Ada Dugaan Konflik Kepentingan
- Begitu Pensiun, PPPK Tidak Mendapatkan Apa Pun
- Marak PHK, Wamenaker: Masih Banyak Lapangan Kerja
- Bank Mega & IHH Healthcare Singapura Bersinergi Beri Layanan Kesehatan bagi Nasabah MegaFirst