SBY Diminta Rasional Kelola Negara

SBY Diminta Rasional Kelola Negara
SBY Diminta Rasional Kelola Negara
"Dulu pemerintahan SBY menggelar Infrastruktur Summit, mana hasilnya. Belum lagi soal ancaman ketersediaan energi dan pangan. Ini harus diantisipasi kodisi buruknya," kata Akbar.

Akbar Tandjung mengingatkan, terlalu sering mengabaikan rasa ketidakpuasan dan ketidapercayaan publik terhadap kinerja pemerintahan bisa berakibat fatal bagi keberlangsung negeri ini.

"Sering mengabaikan rasa ketidakpuasan dan ketidakpercayaan publik terhadap pemerintahan karena mendapat informasi yang salah bisa berakibat fatal terhadap keberlangsungan bangsa ini," pungkasnya. (fas/jpnn)

JAKARTA - Mantan Ketua DPR, Akbar Tandjung menegaskan kepemimpinan harus dikelola dengan rasional. Demikian juga dengan mengelola negara ini harus


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News