SBY Dinilai Ingkari Komitmen Pemberantasan Narkoba
Sabtu, 13 Oktober 2012 – 11:44 WIB

SBY Dinilai Ingkari Komitmen Pemberantasan Narkoba
"Kita berharap pemberian keringan kepada sejumlah gembong narkoba ini tidak ada kaitannya dengan kegiatan pengumpulan dana menuju agenda politik tahun-tahun mendatang. Ataupun akibat tekanan para mafia narkoba," katanya.
Baca Juga:
Bambang menambahkan, meringankan hukuman bagi terpidana narkoba secara terus menerus sangat berbahaya. Pertama, akan menghilangkan efek jera karena organisasi kejahatan narkoba internasional akan terus merangsek ke Indonesia untuk mengembangkan sel-sel jaringannya hingga ke pelosok pelosok daerah.
Kedua, hal itu akan menghancurkan moral aparat penegak hukum di lapangan karena merasa kerja kerasnya menjadi sia-sia. "Saya khawatir, organisasi kejahatan narkoba sudah menyusup ke tubuh birokrasi negara," pungkas politisi Partai Golkar itu. (boy/jpnn)
JAKARTA - Anggota Komisi III DPR, Bambang Soesatyo menilai Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) tak konsisten dalam perang melawan jaringan kejahatan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?