SBY Dinilai Merasa Paling Benar
Jumat, 05 Maret 2010 – 14:17 WIB
SBY Dinilai Merasa Paling Benar
Seharusnya, kata Maswadi yang juga guru besar FISIP UI itu, presiden mengatakan sudah ada keputusan DPR dan itu adalah keputusan politik yang saya akan lakukan dan harus dihormati meskipun berbeda dengan pendapat saya dan akan saya kawal rekomendasi DPR.
Baca Juga:
"Tidak lagi mengungkit persoalan yang sudah di tuntaskan sidang paripurna DPR tapi harus menerima, melaksanakan dan menjaga supaya bisa realisasikan, ini akan bijaksana," katanya.
Hanya saja kata Maswadi pula, pidato presiden ini tidak akan berimplikasi karena masyarakat sudah tenang dengan dijadikan Opsi C yang dijadikan pilihan dalam sidang paripurna DPR. (awa/jpnn)
JAKARTA- Pengamat politik Universitas Indonesia Maswadi Rauf mengatakan pidato tanggapan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono atas Keputusan Rapat Paripurna
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin
- KPPI 2025 Siap Digelar, PENEMU Dorong Perempuan Ambil Peran Strategis
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap