SBY Dipakai Jadi Nama Keris
Selasa, 08 Juni 2010 – 06:39 WIB
Selain keris Yudhoyono, ada 800 keris yang ikut dipajang. Sebagian besar adalah tangguh (era) sepuh seperti tangguh Mataram, Tuban, maupun Padjajaran. Politisi Fadli Zon juga menampilkan belasan koleksi dari ribuan keris yang dimilikinya.
Baca Juga:
Sayang, selain menteri pariwisata Jero Wacik, dari catatan panitia, belum ada pejabat negara yang datang melihat. "Yang banyak justru wisatawan asing dan para kolektor dari luar negeri," kata Samsi, salah seorang penjaga pameran.(rdl)
JAKARTA - Karakter presiden SBY menginspirasi empu dan seniman keris. Sebuah keris khusus dibuat dengan nama Kanjeng Kyahi Yudhoyono. Keris bertangguh
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Teruntuk Jenderal Listyo Sigit, Anda Dicap Terlibat Merusak Demokrasi di Indonesia
- Kasus Korupsi di Kemenhub, KPK Menahan 3 Ketua Pokja Proyek DJKA
- Parcok Cawe-Cawe di Pilkada, Deddy PDIP Serukan Copot Jenderal Listyo
- KSAD Jenderal Maruli: Lulusan Seskoad Harus Mampu Mengemban Tugas Masa Depan
- Barang Hasil Penindakan di 3 Wilayah Ini Dimusnahkan Bea Cukai, Berikut Perinciannya
- Terima JAM Intel Kejagung, Mendes Yandri Ingin Perkuat Pengawasan Dana Desa