SBY: Doakan Pak Taufik, Tegakkan Pancasila
Minggu, 09 Juni 2013 – 12:32 WIB
JAKARTA -- Presiden Susilo Bambang Yudhoyono saat iniÎ telah meninggalkan Taman Makam Pahlawan Kalibata, Minggu (9/6). SBY meninggalkan lokasi pemakaman didampingi oleh Ibu negara Ani Yudhoyono.
Presiden baru saja menjadi inspektur upacara pemakaman Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) Taufik Kiemas.
Baca Juga:
Sebelum meninggalkan lokasi pemakaman, Presiden SBY terlihat menyalami beberapa warga yang ikut memberi penghormatan terakhir kepada Taufik Kiemas.
Saat berpapasan dengan Satgas Cakra Buana yang merupakan organisasi sayap dari PDI Perjuangan, Presiden SBY memberi pesan khusus. "Doakan pak Taufik ya, tegakkan pancasila," kata SBY. (abu/jpnn)
JAKARTA -- Presiden Susilo Bambang Yudhoyono saat iniÎ telah meninggalkan Taman Makam Pahlawan Kalibata, Minggu (9/6). SBY meninggalkan lokasi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Guntur PDIP Heran KPK Ingkari Janjinya Sendiri, Padahal Warga Banyak Laporkan Jokowi
- Kepala Disnakertrans Sumsel Resmi Ditetapkan Sebagai Tersangka Kasus Izin K3
- Virus HMPV Ditemukan di Indonesia, Pimpinan MPR: Tetap Waspada
- Pemkot Bandung Larang Aktivitas Cari Koin di Taman, Ini Alasannya
- Prabowo Masuk Daftar 10 Pemimpin Dunia Berpengaruh, Ketum Garuda Asta Cita Merespons
- Legislator NasDem Dukung Program Prabowo, Tetapi Kritik Keras Rencana Raja Juli