SBY-HB X Bertemu 15 Menit
Jumat, 15 Juni 2012 – 05:05 WIB
Anwar menambahkan, Piagam Madinah juga senapas dengan kesejarahan DIJ. Keraton Jogjakarta dan Kadipaten Pakualaman merupakan penerus dinasti Mataram. Bahkan, dengan gelarnya, Sultan Hamengku Buwono merupakan pemimpin dari sebuah kekhalifahan Islam.
Sedangkan anggota FPAN DPRD DIJ Istianah Z.A. meminta, agar tidak menimbulkan kesalahpahaman, Muhaimin perlu menjelaskan lebih lengkap perihal keistimewaan DIJ yang dikatakan perlu mengacu model Vatikan.
"Harus ada klarifikasi apa yang sebenarnya dimaksud Pak Muhaimin," ujar istri hakim agung Mahkamah Agung Salman Luthan itu. Apakah menyangkut payungnya atau substansi keistimewaannya. "Ini harus jelas dulu," tambah dia. (hed/kus/tya/jpnn/c11/agm)
JOGJAKARTA - Pembicaraan tentang RUU keistimewaan (RUUK) DI Jogjakarta mulai menemui titik terang. Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan Gubernur
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Binus University Buka Kampus Baru di Medan, Menyediakan Prodi-Prodi Unggulan
- Usut Kasus Korupsi Izin Tambang, KPK Panggil Rudy Ong Chandra
- Endoskopi Spinal, Solusi Minimal Invasif untuk Masalah Tulang Belakang
- Tanam Mangrove di PIK & Kedonganan, B. Braun Indonesia Rogoh Kocek Ratusan Juta Rupiah
- Usut Kasus Korupsi Pencairan Kredit, KPK Periksa Komut BPR Jepara Artha
- Wisuda ke-6 Matana University Siap Ciptakan Kampus Berinovasi