SBY -Ical Dijadwalkan Segera Bertemu
Senin, 07 Maret 2011 – 19:15 WIB
Baca Juga:
Sementara itu, usai melakukan pertemuan dengan para menteri secara tertutup di kantor Presiden, Agung menegaskan kembali bahwa tidak ada pembicaraan Presiden SBY mengenai rencana resuffle kabinet. ‘’Tadi tidak disinggung soal resuffle tetapi tentang agenda-agenda pekerjaan rumah kabinet,’’katanya.
Hal yang sama juga disampaikan oleh Ketua Umum PAN yang juga menjabat sebagai Menko Ekonomi Hatta Rajasa. Hatta bahkan membantah pemberitaan yang mengatakan dirinya stres dengan santernya berita resuffle. Orang kepercayaan SBY inipun enggan untuk memberikan penilaian tentang Setgab koalisi. ‘’Masa saya stres, kapan saya stres? (Soal koalisi) Kawan-kawanlah yang melakukan penilaian. Nanti kita tunggu,’’ kata Hatta singkat.(afz/jpnn)
JAKARTA - Wakil Ketua Umum DPP Partai Golkar Agung Laksono memastikan bahwa Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) akan segera bertemu dengan Ketua
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- DPR Ingatkan Kesbangpol Batam Seusai Buat Surat Edaran Pengumpulan Data C1
- Distribusi Logistik Pilkada 2024 Tuntas Jelang Pemungutan Suara
- 8.965 Personel Gabungan Satpol PP Siap Amankan 4.848 TPS di Tangerang
- Sinyal Prabowo Dukung RIDO di Jakarta Sudah Kuat, Surat Jadi Buktinya
- Logistik Pilkada Bangka Barat Didistribusikan ke 341 TPS, Tak ada Wilayah Terpencil
- 2 Timses Paslon Terkena OTT, Sebegini Uang yang Disita