SBY Ingatkan Pemda Jangan Lelet Atasi Konflik Sosial
Selasa, 07 Mei 2013 – 20:40 WIB

SBY Ingatkan Pemda Jangan Lelet Atasi Konflik Sosial
Menurutnya, ketidaknyamanan konflik akan mempengaruhi berbagai bidang kehidupan masyarakat. Ia meminta pemda dan aparat tidak hanya melakukan pertemuan antarpihak yang tengah dalam kondisi konflik. Tetapi juga mengikuti dan mengawasi hingga konflik dapat diselesaikan.
"Puluhan kali saya katakan jangan terlambat, jangan ada kesan pembiaran, semua bertanggung jawab sampai selesai," tandas Presiden. (flo/jpnn)
JAKARTA--Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono meminta pemerintah daerah mencegah konflik sosial dan agama yang terjadi di wilayahnya masing-masing.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Cak Imin Gelar Halalbihalal, Ma'ruf Amin & Sejumlah Menteri Hadir
- Pastikan Dana Haji Aman, Kepala BPKH: Kami Utamakan Transparansi dan Prinsip Syariah
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai